Foto Jateng

Potret Tabrakan Beruntun di Magelang, Mobil Nungging-Ringsek

Eko Susanto - detikJateng
Senin, 17 Apr 2023 11:13 WIB
1 dari 5

Salah satu mobil yang terlibat kecelakaan, bodi belakangnya terangkat alias nungging. Dari foto yang didapat detikJateng dari Polresta Magelang, mobil yang bodi belakangnya terangkat itu pikap hitam yang terdorong mobil APV silver. Foto: dok Polresta Magelang

Kab Magelang - Kecelakaan beruntun terjadi di Mertoyudan, Magelang, Senin (17/4/2023) dini hari. Kecelakaan ini melibatkan 6 kendaraan.


(/)

Foto

Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork