Foto Jateng

Sensasi Makan Ditemani Pocong di Angkringan Horor Sumpiuh, Berani Coba?

Anang Firmansyah - detikJateng
Sabtu, 18 Mar 2023 15:58 WIB
1 dari 8

Dua figur berjuluk Nini Poci dan Noni Belanda itu bukanlah pemeran dalam rumah hantu seperti yang biasa dijumpai di pasar malam. Mereka pelayan dari sebuah kedai eksentrik bertajuk Angkringan Horor. Foto: Anang Firmansyah/detikJateng

Banyumas - Warung angkringan di pojok barat Pasar Desa Selanegara, Sumpiuh, Banyumas disebut Angkringan Horor. Betapa tidak, ada sosok pocong jadi pelayan di warung ini.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork