BYD Atto 1 jadi mobil listrik terlaris di Indonesia sepanjang Januari-November 2025. Harga mobil listrik itu sudah naik Rp 5 juta untuk varian terbawah.
Wamendagri tekankan pentingnya pembangunan desa sebagai tolok ukur kemajuan negara. Desa harus mandiri dan inovatif untuk mencapai visi Indonesia Emas 2045.
Wamendagri Akhmad Wiyagus menegaskan desa sebagai subjek utama pembangunan. Penghargaan diberikan kepada desa berprestasi dalam acara Hari Desa Nasional 2026.