Sepakbola
Piala Afrika: Akor Adams Depak Aljazair, 'Balaskan' Dendam Fans Kongo
Striker Nigeria Akor Adams mendepak Aljazair dari Piala Afrika 2025 dengan golnya. Dia merayakan itu dengan selebrasi ala fans 'patung' Kongo.
11 jam yang lalu







































