Lalu lintas di Jalan TB Simatupang-Jalan RA Kartini macet pada jam pulang kerja sore ini. Laju kendaraan tersendat di sekitar jalan masuk Stasiun MRT Fatmawati.
Kabupaten Bekasi memulai pembangunan kawasan industri baru 10,5 hektare di Cibitung. Proyek ini menawarkan 48 unit bangunan siap pakai untuk pabrik dan gudang.
Terdakwa dugaan korupsi proyek pembangunan Jalan Tol Sheikh MBZ Jakarta-Cikampek II Elevated Ruas Cikunir-Karawang Barat, Dono Parwoto, divonis 5 tahun penjara.