Inter Milan tampil agresif dengan pressing tinggi di bawah asuhan Cristian Chivu. Chivu mengungkap tak sepenuhnya mudah menerapkan gaya main ini dengan Si Ular.
Lini depan terindikasi menjadi fokus bagi klub-klub Premier League. Belanja pemain di sektor itu melampaui lini lainnya di bursa transfer musim panas ini.
Manchester City membuntuti Arsenal di klasemen sementara Liga Inggris usai menghajar Liverpool 3-0. Persaingan memburu empat besar juga tak kalah sengit.
Iran menghadapi krisis air terburuk dalam beberapa dekade, dengan Bendungan Amir Kabir hanya menyimpan 8% kapasitas. Warga Teheran mulai kekurangan air.