Presiden Prabowo Subianto meninjau Sekolah Rakyat Terpadu di Banjarbaru, Kalimantan Selatan, mengamati proses belajar dan meresmikan 166 sekolah rakyat baru.
Tradisi Rajaban di Jawa Barat merayakan Isra Mi'raj dengan botram, makan bersama di atas daun pisang. Momen ini memperkuat kebersamaan dan kesederhanaan warga.
Bagar Hiu kuliner khas Bengkulu berbumbu rempah kuat yang berasal dari pesisir, Hidangan ini sarat nilai budaya, sejarah, dan kini kian jarang ditemukan.
Gubernur Jateng, Ahmad Luthfi, menegaskan hak setara bagi difabel. Pemprov Jateng berkomitmen wujudkan inklusi melalui program dan kolaborasi masyarakat.
Presiden Prabowo dan Presiden Brasil Lula da Silva mengadakan jamuan makan malam. Mentan Amran melaporkan dampak positif penurunan harga pupuk bagi petani
Menteri Pemuda dan Olahraga Erick Thohir menyambut Valentino Rossi dan Marc Marquez di Indonesia. Agendanya makan siang dan bertemu Presiden Prabowo Subianto.