Partai Buruh bersama aliansi buruh akan menggeruduk MK untuk melakukan aksi unjuk rasa hari ini. Polisi kerahkan 1.477 personel untuk mengamankan jalannya aksi.
Presiden Partai Buruh, Said Iqbal, mengatakan demonstrasi yang dilakukan pihaknya dipusatkan di depan gedung DPR, Jalan Gatot Subroto, Jakarta, hari ini.