Fans Timnas Malaysia marah setelah FIFA ungkap kebohongan asal-usul tujuh pemain naturalisasi. Investigasi menunjukkan mereka bukan berasal dari Malaysia.
FIFA merilis laporan investigasi soal dokumen kelahiran pemain naturalisasi Malaysia. Dalam suratnya, terlihat Malaysia diklaim memalsukan asal-usulnya.
Fans Timnas Malaysia geram bukan main melihat laporan investigasi soal tujuh pemain naturalisasi yang dirilis FIFA. Sebab, diketahui ada pemalsuan asal-usul.
FIFA membongkar asal-usul tujuh pemain naturalisasi Malaysia, mengungkap fakta berbeda dari klaim. FAM didenda dan pemain dilarang beraktivitas 12 bulan.