Jelas sudah keikutsertaan Manchester United dan Manchester City di kompetisi Eropa musim depan. UEFA mengizinkan keduanya bermain dengan 'saudara tirinya'.
Jean-Clair Todibo dikaitkan dengan Manchester United menuju bursa transfer musim panas. Bek Nice itu memberi isyarat sudah mulai bahas masa depan dengan klub.