Sebagian besar ruas jalanan di Ekuador kosong dan tentara bersenjata lengkap berjaga. Situasi mencekam ini terjadi saat geng-geng kriminal menebar teror.
Kepala Dinas Perkebunan Riau, Syahrial Abdi, menjelaskan insiden mobil dinasnya yang melawan arah saat macet. Ia mengklaim menerobos untuk acara Wamentan.
Kondisi Pasar Sentral Pinrang semakin semrawut, dengan banyak lapak kosong. Pedagang beralih ke jalan raya, mengeluhkan kurangnya penataan dari Pemkab.