detikInet
Tak Pernah Meletus Sejak Zaman Batu, Gunung Adams Mulai Bergetar
Gunung berapi terbesar di Washington, AS, Gunung Adams, menunjukkan serangkaian aktivitas seismik dalam beberapa minggu terakhir.
Minggu, 13 Okt 2024 07:10 WIB