Sepakbola
Inter Dapatkan Ange-Yoan Bonny dari Parma
Inter Milan meresmikan transfer Ange-Yoan Bonny dari Parma. Penyerang muda Prancis itu jadi rekrutan ketiga Inter pada bursa transfer musim panas ini.
Sabtu, 05 Jul 2025 17:40 WIB