Basarnas menyampaikan jumlah korban tewas terkait ambruknya Ponpes Al Khoziny, Sidoarjo, mencapai 65 orang. Sebanyak 104 orang lainnya dinyatakan selamat.
Hotel legendaris yang berada di tengah Kota Solo, Agas dijual seharga Rp 120 miliar. Hotel yang berada di bawah flyover Manahan itu kukut usai 29 tahun berdiri.
Insiden kebakaran truk TNI di Tol Gempol-Pandaan mengakibatkan satu personel meninggal dan satu luka. Korban berusaha menyelamatkan diri saat ledakan terjadi.