Lille mengatasi Angers 1-0 dalam lanjutan Ligue 1 2025/2026. Hasil itu membawa Calvin Verdonk Cs sementara naik ke posisi empat besar klasemen Liga Prancis.
Persebaya Surabaya menang 2-1 atas Persis Solo di Super League 2025/2026. Gol dari Mihailo Perovic dan Francisco Rivera membawa tuan rumah berbalik unggul.