Mi instan ternyata juga bisa jadi bahan sajian mewah. Hal ini dibuktikan dengan 3 chef Korea Selatan yang membuat kreasi mi instan 'naik kelas' ala mereka!
'Secret Ingredient' jadi debutan Sang Heon Lee sebagai pemeran utama. Ia terkesan dengan aneka hidangan Indonesia, khususnya ayam goreng hingga tempe orek.
Aksi sopir ojek online ini menarik perhatian. Ia ketahuan menuangkan kembali pesanan bubur pelanggan yang sebenarnya sudah tumpah di tengah perjalanan.
Telur adalah makanan serbaguna yang bisa ditambah aneka bahan lain. Salah satunya ikan teri, yang bisa bikin telur goreng seperti hidangan berbintang Michelin!