TR menuntut keadilan untuk anaknya, R, yang dituduh dalam kasus pembunuhan dan pemerkosaan cucunya. Harapannya ini disampaikan saat momen Hari Anak Sedunia.
Banyak pekerja usia produktif di kota-kota besar menghadapi krisis baru: kesulitan tidur. Tekanan pekerjaan dan gaya hidup serba buru-buru menuntut serba cepat.
Menkomdigi Meutya Hafid meminta anak di bawaha usia 13 tahun tak boleh memiliki akun media sosial. Dia juga berkoordinasi dengan platform terkait hal itu.
Kepala BGN menanggapi sorotan publik terkait anak Waka DPRD Sulsel yang mengelola 41 dapur gizi gratis. BGN menegaskan sistem seleksi berbasis profesionalisme.
Rekonstruksi kasus pembunuhan pegawai minimarket di Purwakarta dilakukan oleh Polres dan Kejaksaan. Tersangka memperagakan tindakan kekerasan terhadap korban.