Peltu Lubis meminta maaf atas gugurnya Kapolsek AKP Lusiyanto dan dua anggotanya saat penggerebekan judi sabung ayam. Istri almarhum menolak permohonan maaf itu
Oknum TNI pelaku penembakan 3 polisi, Peltu Lubis, dalam sidang perdananya mengaku sudah menemui korban, AKP (Anm) Lusiyanto, untuk minta izin buka sabung ayam.