detikOto
Honda Luncurkan Motor 'Kawin Silang' PCX-ADV, Segini Harganya
Honda meluncurkan NS150GX, skutik hasil 'kawin silang' PCX dan ADV 150. Dikenal dengan desain petualang, harganya mulai Rp 36 juta.
Sabtu, 10 Mei 2025 13:51 WIB