Prabowo Beri Pembekalan ke Calon Menteri di Hambalang Besok

Wasti Samaria Simangunsong - detikSumut
Selasa, 15 Okt 2024 19:45 WIB
Jakarta - Presiden terpilih Prabowo Subianto akan memanggil calon menteri ke Hambalang, Rabu (16/10) besok. Para calon menteri akan mendapat pembekalan dari Prabowo di sana.


(astj/astj)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork