Menteri Energi dan Infrastruktur Uni Emirat Arab (UEA) Suhail Mohamed Al Mazrouei bertemu Menteri Investasi/Kepala BKPM sekaligus CEO Danantara Rosan Roeslani.
Cina catat "rekor sejarah baru" dalam perdagangan tahun lalu. Naiknya tarif impor di AS mampu disiasati produsen Cina dengan mengalihkan ekspor ke negara lain.
Rachmad Albi Fakhri mencuri perhatian Presiden saat tampil sebagai Danton Polisi Cilik. Ia mendapat beasiswa kepolisian berkat penampilannya yang mengesankan.
Wakil Ketua MPR RI, Eddy Soeparno, berbicara di Abu Dhabi Sustainability Week tentang potensi geothermal Indonesia dan upaya menarik investor energi terbarukan.