Kuswadijaya Jamsari, atau Mang Jaya, berkomitmen melestarikan dongeng Sunda melalui YouTube. Dengan 2.800 video, ia optimis tradisi ini akan terus hidup.
Venna Melinda mengungkap kronologi ayahnya, Jimmy Rekartono, meninggal dunia pada 6 Januari 2026. Saat itu, ayahnya akan pijat di salah satu tempat ddi Jaksel.
Media sosial diramaikan seruan boikot Piala Dunia 2026 yang digelar di Amerika Serikat. Penyebabnya tak lepas dari kebijakan pemerintahan Donald Trump.