Pabrik kerupuk di Dusun Krajan, Desa Sanggrahan, Kecamatan Kranggan, Kabupaten Temanggung, ludes terbakar saat ditinggal pemiliknya beli minyak goreng.
Film Killerman, dibintangi Liam Hemsworth, mengisahkan Moe Diamond yang kehilangan ingatan setelah kecelakaan. Saksikan tayang di Bioskop Trans TV, 12/1/2026.
Kecelakaan maut di Cikampek melibatkan 13 kendaraan, menewaskan 2 orang dan melukai 5 lainnya. Penyebab diduga kelalaian sopir truk yang kelebihan muatan.