Geng bersenjata menyerang asrama putri milik pemerintah di Nigeria, Senin (17/11). Penyerangan menewaskan wakil kepala sekolah dan melukai anggota staf lainnya.
PBB mengungkapkan bahwa sebagian besar pasokan tepung yang dibawa ke Gaza telah dijarah oleh geng-geng bersenjata atau diambil oleh warga yang kelaparan.