20Detik merangkum berita terpopuler dalam sepekan ini. Mulai dari pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, hingga Habib Rizieq menyentil Pandji Pragiwaksono.
Shammie Zacky Baridwan menjadi yang tercepat dan teratas pada stage 11 di ajang Rally Dakar 2026. Begini ceritanya menorehkan sejarah baru untuk Indonesia.