Sebuah kapal tanker Rusia dihantam serangan drone Ukraina di Selat Kerch. Denmark memperketat pengamanan di perbatasan saat pembakaran Al-Qur'an marak.
PM Selandia Baru Chris Hipkins menyerukan pembebasan seorang warganya, yang berprofesi sebagai pilot Susi Air, yang disandera KKB di Papua sejak 6 bulan lalu.
Nafas Indonesia merilis data polusi di sejumlah daerah di RI. Selain Jakarta dan Tangsel, ada beberapa daerah yang kualitas udaranya masuk kategori tidak sehat.
Polusi udara di Serpong, Tangerang Selatan, selama Juli 2023 disebut setara dengan merokok 112 batang. Tertinggi dibanding wilayah lain di sekitar ibukota.