Bakmi ayam ala kaki lima terkenal sedap dan murah. Kalau mau meracik sendiri caranya juga tak sulit. Ada 3 pilihan resep mie yang bisa kamu coba. Bikin yuk!
Siapa bilang makan ramen autentik Jepang harus merogoh kocek dalam? Di kedai ramen kaki lima ini kamu bisa menikmati ramen enak seharga maksimal Rp 37 ribu!
Makan sushi tak harus di restoran dan merogoh kocek dalam. Penjual kaki lima di Depok ini menawarkan ragam sushi nikmat dengan harga mulai dari Rp 15 ribu!