detikNews
Pertarungan Kereta Peluru, Akankah RI Menyusul?
Indonesia berencana membangun kereta supercepat berteknologi Hydrogen Super Highway yang ramah lingkungan. Selama ini, kereta supercepat menjadi dominasi Prancis, Jepang dan Jerman. Bagaimanakah pertarungan kereta peluru saat ini?
Kamis, 07 Jan 2010 16:15 WIB







































