24 Jam, Jenazah Didik Belum Ditemukan
Selama 24 jam jenazah Didik Suherman (7) yang terpeleset dan terseret di Sungai Wonokromo belum ditemukan. Pagi ini upaya pencarian dilakukan kembali.
Senin, 31 Mar 2008 08:36 WIB







































