Demi menjaga kebugaran tubuhnya, atlet dunia ini memiliki diet khusus yang dijaga ketat. Ada Cristiano Ronaldo hingga Lionel Messi menjalani diet khususnya.
Timnas Argentina merilis daftar pemain yang dibawa tur ke Asia termasuk melawan Timnas Indonesia. Sebanyak 27 pemain dibawa termasuk mega bintang Lionel Messi.