detikNews
Kronologi Versi Penumpang, Bus Harapan Jaya Berusaha Mendahului Bus Lain
Salah satu penumpang selamat Bus Harapan Jaya, Ny Suwinem mengaku sebelum kejadian bus jurusan Surabaya-Trenggalek keluar dan Terminal Purabaya dan melaju kencang. Bus yang ditumpanginya berusaha saling mendahului bus lain.
Senin, 13 Okt 2014 09:35 WIB







































