detikTravel
Akhir Pekan, Saatnya Belanja Bunga di Pasar Rawa Belong
Kata siapa Anda tak bisa membeli bunga segar di Jakarta? Di Pasar Bunga Rawa Belong, Jakarta Barat, Anda bisa menemukan beragam jenis bunga yang berkualitas. Belanja bunga bisa menjadi pilihan kegiatan Anda akhir pekan ini.
Kamis, 08 Mar 2012 13:10 WIB







































