PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) tengah menyelesaikan sejumlah infrastruktur baru untuk memperluas penggunaan gas bumi dan mendorong bauran energi domestik.
Kementerian BUMN berkolaborasi bersama sembilan BUMN menghadirkan platform digital untuk memfasilitasi potensi pelaku ekonomi lokal yakni Pasar Digital UMKM.
Sepanjang bulan Agustus, Sales Area Manager Sukabumi akan meresmikan 12 Pertashop. Saat ini, sebanyak enam Pertashop telah beroperasi sebelum peringatan HUT RI.