detikFinance
Izin Rex Futures Dicabut, Dana Nasabah Miliaran Rupiah Harus Balik
Penggelapan dana di perusahaan forex ramai diperbincangkan. Ada 36 nasabah mengaku kesulitan menarik dananya Rp 10,3 miliar di Rex Capital Futures.
Selasa, 17 Feb 2015 11:45 WIB







































