detikHot
Titi Kamal Tertantang Perawan Tua
Aktris Titi Kamal kembali beraksi di layar lebar. Di film terbarunya 'D.O (Drop Out)' kekasih aktor Christian Sugiono itu ditantang memerankan karakter seorang perawan tua.
Rabu, 27 Feb 2008 17:32 WIB







































