detikNews
Dari Camar Bulan, Tak Perlu Paspor untuk Masuk Malaysia
Paspor adalah salah satu dokumen penting bagi seseorang yang akan bepergian ke luar negeri. Namun hal itu tidak berlaku bagi warga Dusun Camar Bulan, Desa Temajuk, Kecamatan Paloh, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat.
Selasa, 10 Jan 2012 12:11 WIB







































