detikNews
Dephan : AMIZ Bukan Ancaman
Dirjen Dephan Mayjen Sudrajat menilai konsep Australian Maritime Identification Zone (AMIZ) bukan ancaman selama tak mengganggu yurisdiksi RI.
Sabtu, 18 Des 2004 13:02 WIB







































