Kami perkirakan hari ini IHSG akan mengalami technical rebound dengan pergerakan yang masih terbatas setelah terjadi penurunan yang cukup dalam pada perdagangan beberapa hari ini.
IHSG diperkirakan masih akan mengalami koreksi akibat tekanan yang datang dari bursa global dan regional. Aksi jual investor asing diprediksi berlanjut.
IHSG diperkirakan masih akan mengalami tekanan, terutama dari lemahnya nilai tukar rupiah. Investor juga menanti laporan kinerja emiten di triwulan II-2015.