Rollingstone
Gelar Konser 'Universe', Puti Chitara Libatkan Seksi Alat Gesek
Lebih dari enam bulan setelah merilis album perdananya dengan titel Sarsaparilla Dream, Puti Chitara akan melaksanakan konser Universe—diambil dari salah satu judul lagunya—pada Selasa (7/10) esok di 365 Eco Bar, Kemang, Jakarta.
Senin, 06 Okt 2014 12:32 WIB







































