detikFinance
TDL Naik, Industri Kecil di Bali Terancam Berguguran
Kenaikan tarif dasar listrik (TDL) mengancam industri kecil di Bali. Sebanyak 150 ribu industri rumahan ini terancam bangkrut akibat kenaikan TDL mulai 1 Juli 2010.
Rabu, 07 Jul 2010 17:11 WIB







































