detikNews
Ketika Turis Asing Memuji Kecantikan Kota Tua Walau Sampah Berserakan
Kecantikan bangunan tua yang disorot lampu temaram mengundang decak kagum sejumlah wisatawan asing. Adalah Christina, wisatawan asal Prancis, yang berkunjung ke Kota Tua mengakui hal itu.
Selasa, 29 Jul 2014 19:14 WIB







































