Sepakbola
Gol Telat Balotelli-Pazzini Beri Milan Kemenangan
Tertinggal sejak babak pertama, AC Milan akhirnya meraih kemenangan 2-1 dari lawatan ke Cagliari. Kedua gol Rossoneri datang saat pertandingan tinggal tersisa tiga menit di waktu normal.
Minggu, 26 Jan 2014 23:05 WIB







































