Walikota Solo Gibran Rakabuming mengatakan Solo siap menjadi destinasi sport tourism. Ia menyinggung Stadion Manahan yang fasilitasnya berstandar internasional.
Ditlantas Polda Metro Jaya menyiapkan skenario untuk mengantisipasi kerumunan pada malam Natal dan tahun baru. Salah satu alternatifnya dengan menerapkan CFN.
Di Taketama Bento, pengunjung dapat menikmati menu makanan Japindo, Japanesse-Indonesia Fusion. Salah satunya seperti sajian Sushi dengan isian gado-gado.
Di GIIAS 2021, para pabrikan membawa mobil terbaiknya untuk dipamerkan. Tak sedikit juga yang membawa 'binatang' buasnya ke ICE BSD City, Tangerang ini.
Ada fakta mengejutkan dari kiprah seorang Casey Stoner di MotoGP. Pebalap asal Australia itu ternyata pernah hampir menjadi rekan Valentino Rossi di Yamaha.