Pemerintah DI Yogyakarta (DIY) perpanjang PTKM hingga 8 Februari 2021. Jam operasional pelaku usaha diperpanjang satu jam menjadi buka hingga pukul 20.00 WIB.
BPK menyambangi Kejaksaan Agung pada Jumat pagi. Kedatangan BPK untuk memeriksa tata kelola dan pertanggungjawaban keuangan Kejaksaan Agung pada tahun 2020.
Agithia Mirza, pilot pesawat perintis Rimbun Air dengan nomor register PK-OTW yang jatuh di Gunung Wabu, Intan Jaya, Papua, ditemukan dalam kondisi meninggal.