LRT Jabodebek menerapkan tarif maksimal Rp 10 ribu pada pukul 20.00 WIB ke atas. Kebijakan ini membuat sebagian penumpang rela menunggu sampai pukul 8 malam.
Bacagub dan bacawagub Jakarta Pramono Anung dan Rano Karno mendatangi area CFD di kawasan Bundaran HI, Jakarta. Keduanya banyak diminta foto oleh warga.
Proyek LRT Bali dipimpin Ari Askhara, mantan Dirut Garuda. Pemprov Bali pastikan rekam jejaknya tidak mempengaruhi proyek ini. Evaluasi akan dilakukan.