Krisdayanti punya usul agar syarat hasil negatif Corona berdasarkan PCR untuk naik pesawat tidak jadi beban. KD usul harga tiket pesawat termasuk tes PCR.
Jumlah kasus positif COVID-19 bertambah 760 pada Jumat (22/10/2021). Total kasus positif sejauh ini tercatat 4.238.594, sembuh 4.080.351, meninggal 143.153.
Wakil Ketua Komisi IX DPR RI dari Fraksi Golkar, Emanuel Melkiades Laka Lena, membeberkan DPR bersama Kemenkes saat ini sedang membahas mengenai penggunaan PCR.