detikNews
Paus Benediktus XVI Sesalkan Kasus Pelecehan Anak yang dilakukan Uskup
Kasus pelecehan seksual yang dilakukan uskup di Irlandia membuat pemimpin umat Katolik sedunia Paus Benediktus XVI malu. Paus menganggap kasus tersebut sebagai kejahatan yang serius.
Sabtu, 20 Mar 2010 21:45 WIB







































