detikOto
Regulasi Mobil Murah Terbit Daihatsu Siap Genjot Produksi Agya & Ayla
Saat ini regulasi mobil murah ramah lingkungan atau low cost and green car (LCGC) tak kunjung diterbitkan oleh pemerintah. Nantinya jika regulasi mobil murah sudah diterbitkan maka PT Astra Daihatsu Motor (ADM) siap menggenjot produksi mobil murahnya Agya dan Ayla yang diproduksi di pabrik terbarunya di Karawang, Jawa Barat.
Senin, 22 Apr 2013 19:31 WIB







































