detikNews
Rusia Minta AS Buktikan MH17 Ditembak Jatuh dengan Rudal
Amerika Serikat mengklaim bahwa pesawat Malaysia Airlines MH17 ditembak jatuh dengan rudal dari wilayah Ukraina yang dikuasai pemberontak. Seorang pejabat senior pemerintah Rusia meminta AS membuktikan klaimnya itu.
Kamis, 24 Jul 2014 15:33 WIB







































