detikSport
Rose Gemilang, Bulls Hantam Knicks
Chicago Bulls meraih kemenangan dengan skor 105-102 di kandang New York Knicks dalam lanjutan NBA. Derrick Rose tampil sebagai bintang Bulls dalam pertandingan ini.
Jumat, 03 Feb 2012 13:37 WIB







































